Sampah plastik merupakan salah satu musuh terbesar dalam lingkungan. Tidak seperti zat yang mudah untuk terurai, sampah plastik tidak bisa terurai dengan cara yang alami. Ada miliaran sampah plastik yang sudah memenuhi bumi, sebagian besar barang yang digunakan dan ditemukan dalam kehidupan sehari-hari, seperti sikat gigi, botol, ember, bak mandi, kantung, dan masih banyak lagi……
Tag Archives: kerajinan dari sampah plastik
Mengapa Membuat Kerajinan dari Plastik? Temukan disini bahwa membuat kerajinan dari plastik itu tidak hanya asyik dan menarik, tapi juga berguna bagi dunia! Tentunya kalian semua sudah paham betapa plastik telah menjadi sebuah ‘bencana’ bagi lingkungan? Tentunya hal itu dikarenakan sifat plastik yang tidak mampu terurai secara alami. Satu kantong kresek plastik saja mampu bertahan selama ratusan…..